Langsung ke konten utama

Sap 2000 v14

Hasil gambar untuk sap 2000 v14

Apa sih SAP 2000 itu?
SAP 2000 merupakan Software Analisis struktur yang biasa digunakan untuk menganalisis dan mendesain struktur suatu bangunan seperti Jembatan, gedung, hotel dst.
Apabila kamu kuliah di teknik sipil di bidang struktur kamu akan sering berjumpa dengan software yang satu ini. Apalagi seiring dengan perkembangan teknologi sekarang ini, secara otomatis tuntutan teknologi mutlak diperlukan.

Sejarah Singkat
Program SAP (Structure Analisys Program) merupakan program yang berasal dari universitas california at barkeley USA sekitar tahun 1970 dibentuklah perusaan komputer yang diberi nama CSi (Computer and Structure Inc.)

Kelebihan
SAP 2000 ini memiliki beberapa kelebihan, terutama pada perancangan structure baja dan beton, dalam perancangan struktur baja SAP 2000 dapat merancang elemen struktur dengan menggunakan profil baja yang optimal dan seekonomis mungkin, sehingga dalam penggunaannya tidak perlu menentukan elemen awal dengan profil pilihannya, tetapi cukup memberikan data profil datri database yang pada SAP 2000, dan ini hanya berlaku untuk perancangan struktur baja, sedangkan untuk perancangan struktur beton kita tetap harus menentukan elemen awal sebagai asumsi awal perancangan yang nantinya diperoleh luas tulangan totalnya.

Untuk mengenal SAP 2000 lebih dalam download ebooknya Disini
(el-sering.blogspot.co.id)

Untuk mendowload softwarenya Klik Download

Komentar

Postingan populer dari blog ini

download sap 2000 v16 tanpa iklan + crack

hy kawan disini saya akan berbagi lagi dengan yang baru Sap 2000 v16 upgrade dari Sap 2000 v14 . Sedikit ulasan., sap 2000 ini sering digunakan dalam menganalisa struktur sebenarnya sih sap 2000 dia dapat mengelolah analisa struktur secara umum baik itu sederhana maupun ribet, baik itu jembatan maupun bangunan dan lyang lainnya. selain sap 2000 dalam menganalisa struktur, ada juga yang namanya Etabs di khususkan untuk analisa Struktur gedung, CSi Bridge dikhususkan untuk analisa struktur Jembatan mereka semua dibuat oleh perusahaan yang sama dengan Sap 2000 yaitu CSI. Intinya Sap 2000 itu analisa struktur secara umum. langsung aja gan cek it out Sap 2000 v16 Part 1 Part 2 Part 3 Part 4 Crack

Contoh dan Pembahasan Mektan 1 (Tanah dan Batuan)

1.1  Berikut ini adalah hasil dari analisis ayakan   Ayakan USA No. Massa tanah yang Bertahan pada tiap Ayakan (gram) 4 0 10 21,6 20 49,5 40 102,6 60 89,1 100 95,6 200 60,4 Susut 31,2        a.       Tentukan presentase butiran yang lebih halus (yang lolos) dari tiap-tiap ayakan dan gambarkan kurva distribusi ukuran butiran nya b.       Tentukan D 10 , D 30 , D 60 dari kurva distribusi ukuran butiran tersebut c.        Hitung koefisien keseragaman, Cu d.    Hitung koefisien gradasi, Cc Penyelesaian : No ayakan USA (1) Diameter Ayakan (mm) (2) Massa tanah tertahan pada tiap ayakan (gr) (3) % tanah tertahan pada tiap ayakan (gr) (4) % lolos tanah pada tiap ayakan (gr) (5) 4 4,75 0 0 100 10 2 21,6 4,8 95,2 20 0,85

SNI (Standar Nasional Indonesia)

Standar Nasional Indonesia (disingkat SNI ) memang adalah satu-satunya standar yang berlaku secara nasional di Indonesia . SNI dirumuskan oleh Panitia Teknis dan ditetapkan oleh Badan Standardisasi Nasional (BSN). Agar SNI memperoleh keberterimaan yang luas antara para stakeholder, maka SNI dirumuskan dengan memenuhi WTO Code of good practice , yaitu: Openess (keterbukaan): Terbuka bagi agar semua stakeholder yang berkepentingan dapat berpartisipasi dalam pengembangan SNI; Transparency (transparansi): Transparan agar semua stakeholder yang berkepentingan dapat mengikuti perkembangan SNI mulai dari tahap pemrograman dan perumusan sampai ke tahap penetapannya . Dan dapat dengan mudah memperoleh semua informsi yang berkaitan dengan pengembangan SNI; Consensus and impartiality (konsensus dan tidak memihak): Tidak memihak dan konsensus agar semua stakeholder dapat menyalurkan kepentingannya dan diperlakukan secara adil; Effectiveness and relevance: Efektif dan relev